SEO Tips : 5 Faktor Dasar SEO yang luar biasa

SEO - Kampanye Damai Pemilu Indonesia 2008 Kontes Pogung177 yang terbilang sukses dengan tema Kampanye Damai Pemilu Indonesia 2009 ini, membangkitkan saya untuk menulis artikel ini. Tak heran para maestro SEO kita seperti Om Agus, Kang Rohman dan Bang Isnaini juga turun jabatan dari Google karena kontestan yang tidak karuan :D .

Ada dua faktor utama, yaitu faktor On Page ( tautan antar post didalam blog sendiri misalnya :) ) dan out page ( ex. link, rss feed, gambar ). Anda pasti merasa sulit mengoptimalkan faktor out page bukan ? Yup, mainkan saja On Page, lebih mudah dan hasilnya bukan main -main ! Dan kita bahas saja faktor on pagenya, karena kebanyakan sudah dong yang faktor out page.


1. Tautan antar post
Anda bisa hitug sendiri berapa tautan di post ini. Menurut pengalaman saya, tips ini sangat jitu. Sebagai contoh blog milik Om saya ( http://marketingblogonline.com/ ), trafik dan earning adsensennya naik sampai 200% ! Tautan antar post lebih awet dari pada link antar blog ( Homepage ke homepage ) . Blog saya juga begitu, paling tidak hanya alexa rank yang naik dari 1.700.000 sampai 700.000 .... hahahaa ....

2. Mainkan Meta Tag secara wajar
Kampanye Damai Pemilu Indonesia 2009 adalah keyword paling laris sampai Mei mendatang, sampai sekarang Google sudah mengindex 900 ribu kata atau kalimat Kampanye Damai Pemilu Indonesia 2009. Hmmm, jangan harap main meta keyword dan description anda di penuhi dengan keyword tersebut. Jangan berlebihan ! Anda bisa biaca artikel ini agar blog anda tidak dibanned / hapus oleh google.

3. Optimalkan pemakaian teks formatting
Teks formatting disini adalah seperti blockquote, Bold atau tebal, Miring atau Italic, underline atau garis bawah . Berikan format tebal misalnya kepada keyword yang mendukung artikel anda. Contoh artikel anda bertemakan brain cancer, keyword nya adalah cancer, brain, smart, How to eliminated brain cancer, atau yang lain .

4. Gunakan Tag keyword
WordPress memang pandai, Tag merupakan bagian yang vital dalam sebuah web atau blog. Hampir sama seperti keyword, namun di kelompokkan seperti kategori di blogspot. Namun sayang, Blogspot hanya punya Labeling saja, tidak seperti wordpress yang mengdopsi keduanya. Namun, bagi pengguna blogspot bisa gunakan Tag dari technorati

5. Memakai widget related post atau Post yang berkaitan
Anda pasti sudah tahu fungsi widget yang satu ini. Related post punya fungsi lebih apalagi jika blog anda mendukung do follow. Untuk membuatnya bisa baca disini ( versi 1 - dari Om Agus ) atau disini ( versi 2 dari Hoctro )

Ada tambahan lagi agar optimasi diatas lebih mantap, 5 sehat 6 sempurna :D. hihihihi ....... Ada cara lain yaitu dengan mengedit Title blog anda agar SEO friendly. Baca tutorialnya disini.

Semoga tips diatas membantu anda. Jika ada pertanyaan tinggalkan komentar atau feedback ya ......... :). Happy Blogging ... !

14 komentar:

3 Maret 2009 pukul 12.29
Anonim mengatakan...

makasih infonya,
tapi saya masih agak bingung tentang yang tautan antar post.
bisa tolong diperjelas?
maklum baru belajar ngeblog.

3 Maret 2009 pukul 14.57 Prima Kurniawan mengatakan...

@Bachtiar :

Yang dimaksud tautan antar post adalah sebuah link didalam post yang melink post lain. contohnya, dalam post ada sebuah link yang menuju artikel lain. Hmmm .... plg gampang begitu pengertiannya ;)

22 Maret 2009 pukul 11.25
Anonim mengatakan...

Weitts.. promosi blog-ku (http://marketingblogonline.com) tah zis... :))

20 April 2009 pukul 19.12 Owner VitalySite Cafe mengatakan...

hehehe.. sebenernya saya ngga ngerti dengan teknik2 SEO -memang blm profesional-

Masalahnya banyak yg menggunakan teknik SEO ini tetapi justru malah di babat habis oleh Mbah Google, welwh-weleh..

Tp 5 tips ini bner2 manjadi masukan

20 Mei 2009 pukul 03.23 Majid Hamidi Nanlohy mengatakan...

Info SEO yang moga bisa saya aplikasikan diblog saya.... terima kasih. Hebat...sukses...

30 Mei 2009 pukul 20.28 Anak Kecil mengatakan...

Tips yg oke banget nih... makasih banyak udh bersedia menuliskannya untuk sharing. SEO... emang ga ada habisnya tuh topik. semoga makin sukses ya dengan berbagi :-)

30 Juli 2009 pukul 04.35 KOMUNITAS PELAJAR ILMU KOMPUTER INDONESIA mengatakan...

Tips 6 Cara Ampuh Membangun Quality Backlink

1. Submit ke Direktori
2. Article Marketing
3. Link Baiting
4. Link Exchange
5. Blog Commenting
6. Social Media Marketing

Semoga bermanfaat.

Salam dari kami :
KOMUNITAS PELAJAR ILMU KOMPUTER INDONESIA

7 April 2010 pukul 22.32 josep mengatakan...

mantap gan..
sukses terus mengajarnya...

27 Juni 2010 pukul 12.02 bagas mengatakan...

uuh.. cuma bisa iri liat blog dg pgerank tinggi.. pgn bisa tpi cuma punya blog dan gak bisa html, jvascript, dll. gk ada yg ngjrin.. hiks..

14 Oktober 2010 pukul 08.01 mobil keluarga ideal terbaik indonesia mengatakan...

Mantabs ulasannya....
Terima kasih share nya Gan...

17 Oktober 2010 pukul 12.44 Prima Kurniawan mengatakan...

thanks untuk semua komentarnya ...
semangat kawan, proses ada sesuat jalan menuju hasil yang luar biasa, tanpa proses, sesuatu tidak akan menjadi besar ... :D

26 Januari 2011 pukul 02.37 davit mengatakan...

wao makasih infonya luar biasah langsung diterapkan mohon doa agar page rank naik:D

1 Agustus 2011 pukul 15.43 Direktori Blog Indonesia mengatakan...

Saya bukan master SEO, tapi setahu saya Title (website/blog/artikel blog) sangat besar pengaruhnya terhadap web/blog. Saya sudah membuktikannya sendiri, sekarang giliran anda untuk mencobanya.. he he he..

17 Oktober 2011 pukul 00.47 myLoshe mengatakan...

mas saya baru bikin blog nih, gak punya tutor.
misi, misi kalau nanti banyak nanya. makasih info'nya. saya coba :D

BaruPunyaBlog

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

Anda bisa menggunakan HTML seperti <b> , <i>, <s>, <a> ... Jangan spamming, komentar bernada spam akan kami hapus.
Terima kasih telah berkomentar di JogjaWiki

 

Post yang berkaitan :

Grab this Widget ~ Blogger Accessories
 
© Copyright 2010 - Jogja Wiki Blog - Best viewed in 1152 x 864 pixel by Mozzila Firefox
Our Network at Bloggercustom and Healthy Tips | Post Entries | Comments -